Kanopi Nursing Home merupakan pelopor Nursing Home di Indonesia. KNH berperan untuk membantu masyarakat dalam merawat orang tua atau anggota keluarga yang sakit serta membutuhkan pendampingan tenaga perawat profesional dan terpercaya.
Kanopi Nursing Home memberikan pendampingan 24 jam oleh tim tenaga perawat profesional dengan pemantauan dokter internal secara berkala, didukung oleh asupan gizi yang baik dan program kegiatan holistic yang menyenangkan, sehingga mereka dapat menjalani proses pemulihan dengan bahagia, aman dan nyaman seperti dirumah sendiri.
Privilege
Berlaku s/d 31 Desember 2025
Syarat & Ketentuan
Lokasi